Cara Membuat Password Pada File Atau Folder | Bangiz

Cara Membuat Password Pada File Atau Folder

Bangiz - Berikut ini admin akan berbagi tips dan trik yang akan berguna untuk Anda yang memiliki file-file penting dan tidak ingin Anda bagi dengan orang lain. Meskipun Anda menyimpannya di komputer atau laptop sendiri, pastinya suatu saat ada teman atau saudara yang meminjam komputer atau laptop Anda atau bisa saja hilang digondol maling (mudah-mudahan tidak sampai begitu ya, aamiin).

Jadi begitulah pentingnya kita membuat proteksi pada file kita. File-file disini bisa berupa gambar, foto, dokumen (Microsoft word, excel, power point dan sebagainya). Untuk proteksi folder juga sama saja, maksudnya yang diproteksi itu adalah isinya atau file yang didalamnya. Jika tidak percaya buktikan saja sendiri.

Adapun yang paling penting dalam membuat password adalah contohnya disini Bangiz menggunakan software yang bernama WinRAR, jika di PC Anda belum ada WinRAR-nya silahkan download terlebih dahulu. Cara menggunakannya adalah sebagai berikut:
password
Password / ilustrasi
1. Silahkan blok file atau folder yang akan diberi password.

2. Lalu klik kanan dan pilih Add to archive..., contohnya lihat gambar:
cara membuat password
Add to archive
3. Setelah jendela baru muncul, pada tab General Anda bisa mengganti nama folder, archive format dan sebagainya lalu pilih Advanced lalu klik Set password...
cara membuat password
Set password
4. Silahkan masukkan password yang Anda inginkan lalu klik OK.
cara membuat password pada file
Enter Password
5. Selesai dan hasilnya akan tampak icon seperti berikut ini:
WInRAR
Berikut ini adalah perbedaannya jika kita menggunakan password pada WinRAR sekaligus membuktikan bahwa membuat passwordnya berhasil. Jika kita buka icon folder yang di atas, maka akan tampak seperti gambar berikut: yaitu adanya tanda bintang di akhir nama file sedangkan jika Anda tidak tidak membuat password maka tanda bintang tersebut tidak akan muncul.
cara membuat password pada file
WinRAR dengan password
Silahkan klik salah satu file yang ada. Maka akan muncul kotak yang meminta untuk memasukkan password untuk membuka file tersebut. Masukkan password yang tadi dibuat maka file Anda pun terbuka.
cara membuat password pada file
Enter Password
Begitulah cara membuat atau memproteksi file atau folder yang ada di komputer atau laptop yang Anda miliki. Mudah-mudahan bisa membantu untuk Anda yang membutuhkannya. Silahkan berbagi ke teman-teman Anda melalui tombol jejaring sosial di bawah dan jangan lupa ikuti +Bangiz untuk mendapatkan tips dan trik lainnya.
Name

Blogging,108,CorelDRAW,14,Desain Grafis,25,Facebook,22,Foto Sampul,32,Gambar,53,Info,26,Instagram,2,Internet,28,Kata Mutiara,26,Kesehatan,31,Komputer,25,Microsoft Word,12,Office,12,PhotoScape,10,Resep,6,SEO,10,Sosial media,21,Tutorial,35,Twitter,2,Wallpaper,18,
ltr
item
Bangiz: Cara Membuat Password Pada File Atau Folder
Cara Membuat Password Pada File Atau Folder
Cara menambahkan password pada file atau folder di komputer/laptop, cara memproteksi folder dengan password, cara mengamankan file dengan WinRAR dan password, membuat kata kunci untuk file, supaya file atau folder tidak bisa dibuka orang lain...
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjTwjwWcbJYfPhGLLkp33VSQtFN1EXMagTA4jSq_8UzrSG8p2yw91Ulgy_ED-pTqS7ifMYAmNu6ZEBLQfgAneX57lAZct8H5GX7SluKZMMa8R_J5tKADFivSJXEGS5rnx5PbpoLqFPFJ1gI/s320/password.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjTwjwWcbJYfPhGLLkp33VSQtFN1EXMagTA4jSq_8UzrSG8p2yw91Ulgy_ED-pTqS7ifMYAmNu6ZEBLQfgAneX57lAZct8H5GX7SluKZMMa8R_J5tKADFivSJXEGS5rnx5PbpoLqFPFJ1gI/s72-c/password.jpg
Bangiz
https://bangiz.blogspot.com/2013/10/Membuat-Password.html
https://bangiz.blogspot.com/
https://bangiz.blogspot.com/
https://bangiz.blogspot.com/2013/10/Membuat-Password.html
true
5131493432912556385
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RELATED POSTS LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share. STEP 2: Click the link you shared to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy