Cara Membuat Tulisan Keren di CorelDRAW | Bangiz

Cara Membuat Tulisan Keren di CorelDRAW

Bangiz - Pada kesempatan kali ini admin mau berbagi ilmu tentang desain grafis, siapa tahu Anda juga sedang belajar mendesain. Meski saya juga masih tahap belajar tapi tidak ada salahnya sambil berbagi, mudah-mudahan bisa menginspirasi dan bermanfaat. Untuk yang sudah bisa, abaikan saja.

Sesuai dengan judul di atas, yang akan saya bahas kali ini adalah cara membuat tulisan keren dengan menggunakan CorelDRAW. Adapun efek tulisannya yaitu efek plastic. Oke kita langsung saja pada tutorialnya berikut ini:

Tulisan keren
Tulisan keren

1. Silahkan buka program Corel, untuk contoh ini saya menggunakan CorelDRAW X5.

2. Import gambar tekstur kayu (ini sebagai contoh saja) dari komputer atau dari internet.

tulisan keren
Import gambar

3. Ketik kata apa saja bebas, dari Toolbox > Text Tool (F8) > atur sizenya dan letakkan di tengah gambar kayu tadi.

tulisan keren
Toolbox

3. Selanjutnya Select all (Ctrl+A) kedua objek tersebut lalu klik Intersect pada area Property Bar > buang huruf yang berwarna hitam dan hasilnya akan tampak seperti ini:

Intersect
Intersect

4. Berikutnya pilih Bitmap > Convert to Bitmap (beri centang pada Transparent Background) > klik OK.

Convert to Bitmap
Convert to Bitmap

5. Langkah selanjutnya klik Edit Bitmap > Tunggu sampai muncul jendela Corel Photo Paint.

6. Pada Menu Bar klik Effects > Texture > Plastic nanti muncul kotak dialog Effect Plastic lalu atur parameter sesuai dengan keinginan dan klik OK.

Effect plastic corel
Effect plastic

7. Klik icon Save (Ctrl+S) dan tutup Corel Photo Paint.

8. Selesai. Untuk hasilnya Anda bisa lihat sendiri.

Cara Membuat Tulisan Keren di CorelDRAW
Bangiz

Itulah bagaimana cara membuat tulisan dengan efek keren dengan menggunakan Corel. Untuk efek lainnya, Anda bisa mencoba dengan efek-efek keren lainnya. Mau mendapatkan tutorial keren terbaru, silahkan ikuti +Bangiz di sosial media.
Name

Blogging,108,CorelDRAW,14,Desain Grafis,25,Facebook,22,Foto Sampul,32,Gambar,53,Info,26,Instagram,2,Internet,28,Kata Mutiara,26,Kesehatan,31,Komputer,25,Microsoft Word,12,Office,12,PhotoScape,10,Resep,6,SEO,10,Sosial media,21,Tutorial,35,Twitter,2,Wallpaper,18,
ltr
item
Bangiz: Cara Membuat Tulisan Keren di CorelDRAW
Cara Membuat Tulisan Keren di CorelDRAW
Cara membuat tulisan keren dan unik menggunakan CorelDRAW. membuat efek tulisan plastik di CorelDRAW, tutorial bikin kata-kata menjadi keren, how to make effect plastic with corel, buat tulisan keren banget pakai CDR dengan mudah..
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEikbaznvwn6O50O1CdTOAHM_E3P-JWf88kjvOi4rKJdtEkesHD1hxkEbqrh79kXxYe-Y6k2o0KlV_q8t7lYiEsyCN1Pz5AOYN1Y9ctoqOTQx_XHGpkmnqzaMUC4-qoNCahlNqTgOM1gNLZG/s400/kayu.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEikbaznvwn6O50O1CdTOAHM_E3P-JWf88kjvOi4rKJdtEkesHD1hxkEbqrh79kXxYe-Y6k2o0KlV_q8t7lYiEsyCN1Pz5AOYN1Y9ctoqOTQx_XHGpkmnqzaMUC4-qoNCahlNqTgOM1gNLZG/s72-c/kayu.jpg
Bangiz
https://bangiz.blogspot.com/2013/07/Tulisan-Plastik.html
https://bangiz.blogspot.com/
https://bangiz.blogspot.com/
https://bangiz.blogspot.com/2013/07/Tulisan-Plastik.html
true
5131493432912556385
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RELATED POSTS LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share. STEP 2: Click the link you shared to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy